Blogger templates

Pages

Saturday, 29 June 2013

Rectangle Tool di CorelDRAW

Rectangle Tool berfungsi untuk membuat objek kotak atau bujur sangkar 
Cara  membuatnya, perhatikan langkah-langkah berikut;
  1. Klik Rectangle Tool di Toolbox
  2. Tempatkan pointer pada lembar kerja CorelDRAW sehingga pointer akan berubah bentuk menjadi tanda +.
  3. Klik pada daerah tertentu, kemudian drag secara diagonal, setelah mendapatkan ukuran yang sesuai lepaskan penekanan pada mouse.
Untuk membuat objek kotak sama sisi, sampeyan harus melakukan langkah-langkah sebagai berikut;
  1. Klik Retangle Tool di Toolbox, buatlah kotak seperti langkah di atas, tetapi harus dengan menekan tombol Control (Ctrl).
  2. Drag pointer secara diagonal dengan proses draging.
Untuk membuat objek kotak dengan sudut tumpul, lakukan langkah-langkah sebagai berikut;
  1. Klik Retangle Tool di Toolbox, buatlah kotak seperti langkah di atas.
  2. Drag pointer secara diagonal dengan proses draging.
  3. Selanjutnya klik pointer ke Shape tool di Toolbox kemudian arahkan pada salah satu node objek kotak, dan drag kebawa atau kesamping.


0 comments:

Post a Comment